Description
wisata alam bukit canthing mas yang menawarkan sebuah panorama yang sangat menakjubkan.
Canthing mas sendiri merupakan sebuah tempat wisata yang terletak di ketinggian, sebab tempat ini memang merupakan tempat tertinggi yang ada di Kulon Progo. Sehingga ketika Anda mengunjungi tempat ini maka Anda akan dimanjakan dengan keindahan yang sangat menakjubkan, hamparan pepohonan yang hijau akan memanjakan mata Anda. Perpaduan langit dan hijau menjadi sebuah keindahan yang memanjakan mata.
Ketika Anda mengunjungi tempat ini dan mengambil gambar maka akan terlihat seperti lukisan karena keindahan yang sangat menakjubkan. Untuk itu jangan sampai Anda ketinggalan untuk mengunjungi tempat ini, apalagi jika Anda memang tinggal di daerah Kulon Progo atau kebetulan Anda berada di Yogyakarta. Tempat ini menjadi salah satu tempat recomended yang ada di Jogja yang wajib untuk Anda kunjungi.
There are no reviews yet.